ANTARA - Peningkatan jumlah pasien usai libur lebaran terjadi di Rumah Sakit Umum (RSU) Tangerang, Banten, Selasa (9/5). Humas RSU Tangerang, Hilwani mengungkapkan peningkatan pasien mencapai 20 persen yang didominasi pasien penyakit jantung dan penyakit dalam. (Agung Andhika Indrawan/Rizky Bagus Dhermawan/Rully Yuliardi Achmad)
Copyright © ANTARA 2023