Tag: pendidikan politik

Debat diharapkan memperjelas keberpihakan capres dalam ketahanan energi

Debat pasangan calon presiden dan calon wakil presiden putaran kedua pada 17 Februari 2019 diharapkan akan semakin memperjelas ...

Basarah bilang pernyataan Ahmad Dhani terkait Nasakom provokatif

Wakil Sekjen PDI Perjuangan, Ahmad Basarah, mengatakan, Ahmad Dhani yang menyebut munculnya Nasakom Baru merupakan pernyataan yang ...

Puan: Jokowi-Ma'ruf jadikan kaum ibu tulang punggung kemenangan pilpres

Pasangan calon presiden dan wakil presiden, Jokowi- Ma`ruf Amin menjadikan kaum ibu sebagai tulang punggung kemenangan pada Pemilu Presiden ...

Hasto Kristiyanto kurang sepakat jika golput disebut hak

Sekretaris  Jenderal DPP PDI Perjuangan, Hasto Kristiyanto, kurang sepakat jika ada yang menyebut golput sebagai hak politik, karena WNI yang ...

Pakar: kampanye negatif boleh asal penuhi lima syarat

Pakar komunikasi STIKOM Semarang Gunawan Witjaksana mengatakan peserta Pemilihan Umum (Pemilu) 2019 boleh melakukan kampanye negatif asal memenuhi ...

MK tegaskan pembatasan kampanye berlaku untuk semua partai

Mahkamah Konstitusi (MK) melalui putusannya menegaskan bahwa pembatasan-pembatasan dalam Pemilu termasuk pembatasan kampanye yang diatur dalam Pasal ...

MK sebut frasa "citra diri" untuk atasi kelemahan regulasi Pilpres

Mahkamah Konstitusi (MK) menyatakan bahwa frasa "citra diri" yang tertuang dalam Pasal 1 angka 35 UU 7/2017 (UU Pemilu) diadopsi untuk ...

BPN : Tabloid Indonesia Barokah sudutkan Prabowo-Sandiaga

Direktur Materi dan Debat Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo-Sandiaga, Sudirman Said, menyatakan pihaknya tidak risau atas peredaran ribuan ...

Memerangi golput dengan kampanye santun

Pasangan calon peserta Pemilu Presiden dan Wakil Presiden RI beserta tim suksesnya serta calon anggota legislatif perlu mewawas diri dengan ...

Sudirman Said katakan Prabowo-Sandi tunjukkan kekompakan dalam debat

Direktur Materi dan Debat Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo-Sandi, Sudirman Said menilai capres-cawapres nomor urut 02 menunjukkan kekompakan ...

Peneliti: generasi milenial mainkan politik pasif

Peneliti politik The Indonesian Institute Fadel Basrianto mengatakan generasi milenial saat ini tengah memainkan politik pasif, sebagai upaya ...

TKN Jokowi-KH Ma'ruf Amin klaim menang telak debat capres

 Wakil Direktur Kampanye Tim Kampanye Nasional (TKN) Jokowi-KH Ma'ruf Amin, Benny Rhamdani, mengklaim calon presiden nomor urut 02, ...

Capres diharapkan jaga komitmen keberagaman bangsa

Calon presiden dan calon wakil presiden diharapkan mampu menggambarkan komitmennya dalam menjaga keberagaman bangsa ini. "Debat Capres ...

Pendukung dua paslon gelar nobar debat publik

Komunitas muda dari pendukung Jokowi-Amin dan Prabowo-Sandi akan menggelar nonton bersama (nobar) debat publik pertama capres-cawapres pada Kamis ...

Mengatasi fanatisme dan apatisme pemilih

Ada dua titik ekstrem yang tak dikehendaki dalam menyongsong Pemilihan Presiden 2019, yakni intensifnya kadar fanatisme pemilih di satu sisi, dan ...