Presiden dorong pengembangan sistem teknologi mitigasi bencana

ANTARA - Presiden RI Joko Widodo, Rabu (30/3), mendorong kebijakan mitigasi, adaptasi dan penanganan perubahan iklim untuk mengurangi dampak negatif dari perubahan iklim dunia. Khususnya mengenai pengembangan sistem teknologi peringatan dini yang handal di seluruh wilayah Indonesia, berbasis data dan informasi meteorologi, klimatologi dan geofisika secara cepat dan akurat. (Erlangga Bregas Prakoso/Satrio Giri Marwanto/Farah Khadija)

Copyright © ANTARA 2022