Tag: intan jaya

Seleksi administrasi beasiswa Otsus Papua luluskan ribuan pelajar

Sebanyak 1465 pelajar sekolah menengah atas dan sekolah menengah kejuaraan (SMA/SMK) dari 29 kabupaten dan kota di "Bumi Cenderawasih" ...

Bantu sosialisasikan PIN polio GAPAI Papua latih tokoh dan kader

Lembaga swadaya masyarakat, Yayasan Gerakan Peduli Anak Indonesia (GAPAI) di Papua melatih para tokoh dan kader provinsi itu untuk membantu ...

Bawaslu: Tak ada PHPU DPRD Mimika di MK

Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Mimika Jonas Janampa menegaskan tidak ada Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) terkait pengisian ...

Produksi kerupuk kulit rambak naik dua kali lipat jelang Lebaran

Pelaku usaha penganan kerupuk kulit rambak di Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur, menaikkan volume produksi hingga 100 persen atau dua kali lipat ...

Ketersediaan daging hadapi Lebaran di Mimika dijamin Dinas Peternakan

Jajaran Dinas Peternakan Kabupaten Mimika, Provinsi Papua menjamin ketersediaan pangan asal hewan (daging) selama bulan Ramadhan hingga hari raya ...

Bupati Puncak ucapkan selamat buat Jokowi-Ma'ruf

Bupati Puncak Willem Wandik mengucapkan selamat kepada Jokowi-Ma'ruf atas perolehan suara terbanyak dalam pemilu presiden 2019 sebagaimana ...

Papua galakkan imunisasi hindari kasus di Yahukimo

Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Papua terus menekan penyebaran polio di wilayahnya melalui penggalakan pemberian imunisasi di ...

KPU Papua masih sisakan pleno rekapitulasi KPU Kota Jayapura

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Papua menyisakan satu rapat pleno rekapitulasi penghitungan suara hasil Pemilu 2019 dari KPU Kota Jayapura yang ...

Jokowi-Amin raih suara terbanyak dari 27 kabupaten Papua

Sebanyak 27 kabupaten di Provinsi Papua yang telah melakukan pleno rekapitulasi khususnya untuk suara pilpres di tingkat provinsi, secara keseluruhan ...

Bawaslu Papua tidak setujui hasil rekapitulasi Intan Jaya

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi Papua tidak menyetujui hasil rekapitulasi suara dari Kabupaten Intan Jaya yang telah dibacakan pada pleno ...

Bawaslu Papua kaji pelanggaran di lima kabupaten

Bawaslu Papua saat ini melakukan pengkajian terkait dugaan pelanggaran di lima kabupaten untuk menentukan apakah pelanggaran tersebut masuk dalam ...

Dua kabupaten di Papua belum selesaikan rapat pleno provinsi

Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Papua Theodorus Kossay menyatakan tinggal dua dari 29 kabupaten/kota di daerah ini yang belum ...

KPU Papua berencana minta perpanjangan waktu rekapitulasi suara

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Papua berencana untuk meminta perpanjangan waktu kepada pusat terkait dengan belum selesainya proses ...

Pleno rekapitulasi suara Tambrauw berjalan aman

Pleno rekapitulasi penghitungan suara pemilu tingkat Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tambrauw, Provinsi Papua Barat yang telah memasuki hari ...

Aparat keamanan diminta bantuan mencari dua anggota PPD Intan Jaya

Aparat keamanan Polri dan TNI di Kabupaten Intan Jaya diminta bantuannya mencari dua anggota Panitia Pemilihan Distrik (PPD) Hitadipa dan Tomosiga ...