ANTARA - Pada arus balik lebaran tahun 2022, terminal Ngawi mulai mengoperasikan sejumlah bus cadangan, untuk mengangkut para pemudik kembali ke daerah asal mereka. Bus cadangan tersebut digunakan untuk tujuan Solo, Yogyakarta, dan Semarang, Kamis (5/5). (Rindhu Dwi Kartiko/Arif Prada/Risbeyhi)
Copyright © ANTARA 2022