ANTARA - Melibatkan startup atau usaha rintisan yang peduli dengan lingkungan telah dijalankan oleh MRT Jakarta. Menggarap transportasi massa di ibu kota, menurut Dirut PT. MRT Jakarta harus berjalan beriringan dengan arah positif pembangunan kota, kehidupan masyarakat, serta korporasi. (Egan Suryahartaji/Satrio Giri Marwanto/Rinto A Navis)
Copyright © ANTARA 2021