ANTARA - Kementerian Komunikasi dan Informatika bersama Komite Penanganan COVID-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPCPEN) mensosialisasikan protokol kesehatan melalui pertunjukan kesenian tradisional secara virtual di Batam, Kepulauan Riau. Upaya pemerintah dalam memelihara, melestarikan dan mempertahankan tradisi dan budaya di masa pandemi telah dilaksanakan di seluruh provinsi di Indonesia. (Pradanna Putra Tampi/Satrio Giri Marwanto/Farah Khadija)
Copyright © ANTARA 2020