Tag: rizieq shihab

PAN sarankan Jokowi tolak syarat rekonsiliasi pemulangan HRS

Wakil Ketua Umum DPP PAN Bara Hasibuan menyarankan agar Presiden RI Joko Widodo menolak syarat rekonsiliasi, yaitu pemulangan Imam Besar FPI Habib ...

Pengamat: rekonsiliasi sebaiknya jangan ada syarat pemulangan HRS

Pengamat komunikasi politik Universitas Mercu Buana, Dr Afdal Makkuraga menyebutkan sebaiknya dalam proses rekonsiliasi antara Prabowo Subianto ...

KSP: Rencana Rizieq Shihab pulang bukan sekadar kasus hukum

Deputi V Bidang Kajian dan Pengelolaan Isu-Isu Politik, Hukum, Pertahanan, Keamanan dan HAM Strategis pada Kantor Staf Kepresidenan ...

Round Up - Lima berita politik menarik 10 Juli

Peristiwa politik selalu bergulir dan berkembang tiap saat, banyak pula peristiwa yang baru muncul tiap harinya. Pada hari Rabu, 10 Juli 2019 juga ...

Luhut: rekonsiliasi tak ada urusan dengan Rizieq

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan menyebut syarat rekonsiliasi yang diajukan kubu Prabowo-Sandi tidak ada sangkut ...

Gerindra: Syarat rekonsiliasi agar tidak ada pihak terzolimi

Anggota Badan Komunikasi DPP Partai Gerindra, Andre Rosiade mengatakan syarat rekonsiliasi yang diajukan kubu Prabowo-Sandi, agar kedepannya tidak ...

Wapres JK tegaskan tidak ada pelarangan pulang bagi Rizieq Shihab

ANTARA - Wakil Presiden Jusuf Kalla , Rabu (10/7) menegaskan pemerintah tidak melarang kepulangan Rizieq  Shihab ke tanah air. Penegasan ...

Pengamat: rekonsiliasi semestinya tanpa syarat apapun

Direktur Eksekutif Parameter Politik Indonesia Adi Prayitno menilai rekonsiliasi politik semestinya dilakukan tanpa persyaratan ...

Ronny Sompie: Negara tidak menghalangi Rizieq pulang

Direktur Jendral Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM Ronny Sompie mengatakan negara tidak menghalangi pemimpin organisasi Front Pembela Islam (FPI) ...

PKB tidak sepakat pemulangan HRS jadi syarat rekonsiliasi

Ketua DPP PKB Abdul Kadir Karding menegaskan bahwa dirinya tidak sepakat kalau pemulangan Imam Besar FPI Habib Rizieq Shihab (HRS) dan pembebasan ...

Kasus HRS dinilai harus pisahkan persoalan politik dan hukum

Anggota Komisi III DPR RI dari Fraksi PDI Perjuangan Masinton Pasaribu menilai dalam kasus Habis Rizieq Shihab (HRS) harus dipisahkan antara ...

Golkar minta proses hukum dipisahkan dengan rekonsiliasi politik

Ketua DPP Partai Golkar, Ace Hasan Syadzily, meminta persoalan rekonsiliasi politik pasca-Pilpres dipisahkan dengan kasus hukum. "Kalau ...

Moeldoko: Ada hal lebih besar dari memenuhi syarat rekonsiliasi

Kepala Kantor Staf Kepresidenan Moeldoko mengatakan ada persoalan yang lebih besar dari pekerjaan mengurus persyaratan rekonsiliasi yang diajukan ...

Gerindra syaratkan rekonsiliasi adalah pemulangan Habib Rizieq

Sekretaris Jenderal DPP Partai Gerindra, Ahmad Muzani tidak menyangkal bahwa salah satu syarat rekonsiliasi antara kubu Prabowo dan Jokowi adalah ...

Rekonsiliasi pasca-Pilpres dapat selesaikan konflik kepentingan

Direktur Eksekutif Political and Public Policy Studies, Jerry Massie, berpendapat bahwa wacana pertemuan antara Presiden Joko Widodo dan Prabowo ...