Tag: dana kampanye

KPU : 529 caleg Pamekasan setorkan LPSDK

Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pamekasan, Jawa Timur Moh Hamzah menyatakan, sebanyak 529 calon legislatif untuk DPRD Kabupaten Pamekasan telah ...

Presiden minta polisi tindak tegas upaya mendelegitimasi KPU

Presiden Joko Widodo meminta pihak kepolisian menindak dan tidak boleh membiarkan kegiatan-kegiatan dan menindak tegas segala upaya melemahkan serta ...

Bawaslu Kudus segera klarifikasi LPSDK calon anggota legislatif nol rupiah

Badan Pengawas Pemilu Kabupaten Kudus, Jawa Tengah segera melakukan klarifikasi terhadap belasan calon anggota legislatif yang dalam penyampaian ...

KPU Kalbar umumkan LPSDK peserta Pemilu 2019

KPU Kalbar mengumumkan LPSDK (Laporan Penerimaan Sumbangan Dana Kampanye) peserta Pemilu 2019, yakni Capres dan Cawapres nomor urut satu dan dua, ...

PKS bilang sumbangan dana kampanye berasal dari calon legislatif

Wakil Ketua Tim Pelaporan Dana Kampanye PKS, Marwan Gunawan, mengatakan, Laporan Penerimaan Sumbangan Dana Kampanye (LPSDK) PKS sebesar Rp33,6 ...

PDIP & Gerindra serahkan LPSDK sesuai jadwal

Rabu 2 Januari 2018, menjadi batas akhir penerimaan laporan penerimaan sumbangan dana kampanye atau LPSDK. Tidak terkecuali, Partai Gerindra dan PDIP ...

PPP gunakan sumbangan dana kampanye untuk mobil "branding"

Wakil Sekretaris Jenderal DPP PPP Achmad Baidowi mengatakan sumbangan dana kampanye yang diperoleh partainya sebesar Rp12,4 miliar, lebih banyak ...

16 parpol setorkan LPSDK di KPU Makassar

Sebanyak 16 Partai Politik telah menyetorkan Laporan Penerimaan Sumbangan Dana Kampanye (LPSDK) di kantor KPU Kota Makassar, Sulawesi ...

KPU terima seluruh LPSDK parpol dan capres-cawapres

Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI pada Rabu (2/1) telah menerima seluruh Laporan Penerimaan Sumbangan Dana Kampanye (LPSDK) partai politik dan dua ...

KPU: Baru sepuluh parpol Karimun serahkan LPSDK

Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau menyebutkan hingga Rabu pukul 16.45 WIB, baru sepuluh partai politik yang menyerahkan ...

Penyerahan LPSDK peserta Pemilu 2019

Wakil Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Jokowi-Ma'ruf Amin Abdul Kadir Karding (kedua kanan) didampingi Bendum Wahyu Sakti Trenggono (kanan) ...

PDIP laporkan sumbangan dana kampanye Rp118 miliar

PDI Perjuangan menyampaikan Laporan Penerimaan Sumbangan Dana Kampanye (LPSDK) kepada Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI sebesar Rp118 ...

Gerindra laporkan dana kampanye Rp127 miliar

Partai Gerindra melaporkan Laporan Penerimaan Sumbangan Dana Kampanye (LPSDK) ke Komisi Pemilihan Umum RI senilai Rp127 miliar. "Riciannya ...

TKN Jokowi-Ma'ruf sampaikan laporan dana kampanye sebesar Rp55 miliar

Tim Kampanye Nasional (TKN) Joko Widodo-Ma'ruf Amin menyampaikan Laporan Penerimaan Sumbangan Dana Kampanye (LPSDK) sebesar Rp55,9 ...

KPU tak beri sanksi parpol tidak serahkan LPSDK

Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI, Hasyim Asy'ari menjelaskan peserta pemilu yang tidak menyerahkan Laporan Penerimaan Sumbangan Dana ...