Pileg

Zulkfli Hasan ajak simpatisan dan pendukung hadirkan pemilu gembira

Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan (Zulhas) mengajak simpatisan dan pendukung PAN di Kalimantan Barat untuk ...

Tokoh lintas agama Bekasi tolak tempat ibadah untuk kampanye

Sejumlah tokoh lintas agama di Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, sepakat menolak penggunaan tempat ibadah untuk kegiatan kampanye melalui penandatanganan ...

Polri atur perilaku gunakan medsos untuk jaga netralitas

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memerintahkan seluruh jajarannya untuk bijak menggunakan media sosial yang tertuang dalam Surat Telegram Resmi ...

Kaesang ajak relawan milenial Plat K ikuti pemungutan suara

Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep mengajak relawan milenial Plat K untuk mengikuti pemungutan suara yang akan diadakan ...

Survei: Elektabilitas Prabowo-Gibran stabil lebih dari 50 persen

Temuan survei Indometer menunjukkan elektabilitas pasangan calon presiden nomor 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka tampak mulai stabil ...

Survei Indometer: Gerindra naik jadi 18,5 %, PDIP turun jadi 16,6 %

Temuan survei yang dilakukan Indometer menunjukkan elektabilitas Partai Gerindra naik tipis menjadi 18,5 persen, sedangkan PDIP melorot menjadi ...

Kaesang ajak warga Boyolali pilih calon pemimpin dengan hati nurani

Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep pada Sabtu (16/12) mengajak warga di Kecamatan Selo, Boyolali, Jawa Tengah, untuk ...

Kaesang ajak anak muda berantas korupsi

Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep mengajak anak muda, khususnya di Surakarta, Jawa Tengah (Jateng) untuk memberantas ...

Ketum PSI sapa pengrajin tembaga di Boyolali

Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep menyapa para pengrajin tembaga dalam safari politik partainya di Boyolali, Jawa ...

Perludem minta Bawaslu proaktif tindak lanjuti temuan PPATK

Direktur Eksekutif Perkumpulan Pemilu untuk Demokrasi (Perludem) Khoirunnisa Nur Agustyati meminta Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) proaktif dalam ...

KPU Jabar manfaatkan medsos sosialisasi tingkatkan partisipasi pemilih

Komisi Pemilihan Umum Provinsi Jawa Barat (KPU Jabar) memanfaatkan seluruh sarana media sosial (medsos) untuk menggencarkan sosialisasi dan edukasi ...

Gubernur Kepri soroti dua ASN diduga langgar netralitas pemilu

Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Ansar Ahmad menyoroti dua aparatur sipil negara (ASN) diduga melanggar netralitas Pemilu 2024, apalagi salah seorang ...

Bawaslu NTB laporkan 10 kasus pelanggaran pemilu ASN ke KASN

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Nusa Tenggara Barat (NTB) melaporkan sebanyak 10 kasus dugaan pelanggaran pemilu yang dilakukan aparatur sipil negara ...

Bawaslu Penajam-Kaltim pastikan proses akun "BT" ASN yang tak netral

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Penajam Paser Utara, Provinsi Kalimantan Timur, memastikan akan memproses akun media sosial berjuluk Benuo ...

PPLN: Persiapan pelaksanaan Pemilu 2024 di Kuching sudah 80 persen

Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN) Kuching mengatakan hingga saat ini persiapan pelaksanaan Pemilu 2024 di Sarawak, Malaysia, sudah mencapai ...