Antara - Menyikapi fenomena naturalisasi dalam sepakbola Indonesia yang dilakukan sejumlah klub sepakbola tanah air, Menteri Pemuda dan Olahraga RI Imam Nahrahwi Menegaskan, bahwa dalam setiap usulan naturalisasi harus dilakukan secara selektif, baik dari produktivitas, maupun memberikan nilai tambah bagi kekuatan Timnas Indonesia setelah, para pesepakbola asing ini resmi menjadi WNI. Terkait naturalisasi, pesepakbola asal Brazil Hilton Moreira yang kini bernaung di Klub Sriwijya FC, mengaku belum menerima berkas perihal tersebut dan meminta manajemen klub memeriksa kembali semua persyaratan yang ada. Dikarenakan prosedural tersebut, juga harus dilaporkan ke institusi lainnya seperti Kemenhukam dan DPR RI.(Evan Ervani/Andi Bagasela/Saras Krisvianti)
Terkait
Perjalanan pilkada serentak di Indonesia
12 Juli 2024 10:30Demokrat serahkan keputusan soal koalisi kepada Prabowo
24 April 2024 21:18Bamsoet dukung Prabowo-Gibran rangkul partai politik di luar KIM
24 April 2024 17:07Prabowo: Kalau Indonesia ingin sejahtera, elite harus kerja sama
24 April 2024 16:58Airlangga: Jokowi milik bangsa dan semua partai di Indonesia
24 April 2024 14:09Depok masuk aglomerasi DKJ berpotensi lebih menguntungkan
24 April 2024 13:07Surya Paloh sebut saatnya tutup buku lama, buka buku baru
22 April 2024 18:27Survei: Mayoritas tak setuju tuntutan perkara PHPU Pilpres 2024
21 April 2024 22:44Pakar: MK tak akan diskualifikasi Gibran
20 April 2024 21:19Pakar: Amicus curiae memperkuat keyakinan hakim putuskan PHPU
20 April 2024 13:31Pengamat: Sidang MK ujian Indonesia sebagai negara hukum
19 April 2024 15:39LSI: 78,8 persen publik percaya keputusan KPU soal hasil pemilu
18 April 2024 18:23Pilpres
Hakim MK: Permohonan memajukan pelantikan presiden langgar konstitusi
- 17 Juli 2024 18:53
Arsip Pemilu
Seleb Politik
Ini penjelasan Komeng terkait foto 'nyeleneh' di surat suara DPD
- 14 Februari 2024 19:22