ANTARA - Para pemengaruh (influencer) memiliki peran penting dalam mengedukasi masyarakat tentang pentingnya mengurangi food loss and waste dengan memanfaatkan kehadiran mereka yang dikenal luas dan perilaku yang selalu menjadi sorotan publik. Rumah tangga juga memiliki peran kunci dalam mengurangi sampah makanan dengan berfokus pada belanja cerdas dan penyimpanan makanan yang efektif. Di sisi lain, dunia usaha, khususnya Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI), memiliki potensi besar untuk mempengaruhi perilaku konsumen dan praktik bisnis yang berkelanjutan dalam mengentaskan fenomena food loss and waste melalui berbagai inisiatif yang berdaya guna, seperti kampanye "makan secukupnya". (Nabila Anisya Charisty/Keysha Anissa/Anggah, Fauzan, Syahrudin/Arif Prada/Nabila Anisya Charisty)
Terkait
Prabowo sebut memberi makanan bergizi merupakan program strategis
21 Maret 2024 22:07DKI kemarin, Kepulauan Seribu jadi lumbung pangan hingga hapus tato
21 Maret 2024 05:55Repnas sebut pembagian makanan dan susu harus dilakukan bertahap
19 Februari 2024 14:38Sampah APK di Jakarta diolah menjadi bahan bakar
16 Februari 2024 18:57Legislator minta Dinas LH DKI fasilitasi warga untuk daur ulang APK
15 Februari 2024 14:53Legislator minta Satpol PP dan dinas terkait kelola sampah APK
15 Februari 2024 14:28Warga Yogyakarta sulap TPS jadi sarana edukasi pengelolaan sampah
14 Februari 2024 15:28Pemprov Maluku minta pemkab olah sampah APK usai Pemilu 2024
13 Februari 2024 18:29Legislator minta peserta pemilu manfaatkan kembali bambu bekas APK
13 Februari 2024 08:51Ganjar tinjau peluang ekonomi sirkular pengelolaan sampah di Bekasi
5 Februari 2024 18:28Ganjar sebut jasa pengelolaan sampah bisa jadi sumber lapangan kerja
5 Februari 2024 18:14Prabowo janji tambah dokter dan beri makanan bergizi gratis
4 Februari 2024 20:57Pilpres
Hakim MK: Permohonan memajukan pelantikan presiden langgar konstitusi
- 17 Juli 2024 18:53
Arsip Pemilu
Logistik Pilkada untuk Kabupaten Tangerang mulai didistribusikan ke TPS
- 19 November 2024 12:39
Seleb Politik
Ini penjelasan Komeng terkait foto 'nyeleneh' di surat suara DPD
- 14 Februari 2024 19:22
Pileg
Berita
Survei elektabilitas paslon Jawa Tengah
- 20 November 2024 14:40