Seluk-beluk jurnalis di sidang parlemen tahunan China

ANTARA - Sekitar 3.000 jurnalis di dunia termasuk Hong Kong dan Macau hadir untuk meliput sidang parlemen tahunan "Dua Sesi" di Beijing, China, pada 4 hingga 11 Maret.  Berikut seluk beluk kegiatan para jurnalis di balik pemberitaan sidang tahunan tersebut.(Desca Lidya Natalia/Rizky Bagus Dhermawan/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)

Copyright © ANTARA 2024