ANTARA - Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD merespons cuitan warganet tentang pembatalan pelantikan PNS. Cuitan akun twitter/X @nyi_maheswari pada Selasa (12/12) tersebut, menurut Mahfud sudah dikomunikasikan langsung dengan Mendagri dan sudah terselesaikan. (Azhfar Muhammad Robbani/Rizky Bagus Dhermawan/Rinto A Navis)
Copyright © ANTARA 2023