Mengintip berbagai destinasi wisata religi di Ibu Kota

ANTARA - Wisata religi telah menjadi pilihan utama bagi banyak umat Islam untuk mengisi waktu luang selama bulan Ramadhan. Untuk mengakomodasi minat ini, Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Disparekraf) DKI Jakarta menggelar wisata religi tiap akhir pekan, dengan mengunjungi sejumlah lokasi yang menjadi favorit destinasi wisata religi di kota tersebut, Minggu (2/3). (Aria Cindyara/Erlangga Bregas Prakoso/Sandy Arizona/Rully Yuliardi Achmad)

Copyright © ANTARA 2023