Ulama di Jatim mulai jalani vaksinasi COVID-19

ANTARA - Secara bertahap, ulama atau kiai di Jawa Timur mulai menjalani vaksinasi virus corona (COVID-19) untuk dosis yang pertama. Diawali oleh sebanyak 98 kiai yang hari ini, 23 Februari, menjalani vaksinasi di Kantor Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama Jawa Timur. (Hanif Nasrullah/Andi Bagasela/Gracia Simanjuntak)

Copyright © ANTARA 2021