ANTARA - Perkembangan dunia digital berlangsung cepat dan serba otomatis. Ruang-ruang maya menjadi semakin tidak berbatas serta membuka peluang bagi siapa saja yang ingin maju dan berkarya. Apalagi di masa pandemi yang berkepanjangan, ruang maya menjadi untaian harapan bagi pelaku usaha sebagai ujung tombak promosi dan pemasaran bagi produk-produk yang dihasilkan. (Imam Prasetyo Nugroho/Soni Namura/Rinto A Navis)
Copyright © ANTARA 2021