ANTARA - Pemerintah Provinsi Jawa Barat akan memoles Waduk Darma di Kabupaten Kuningan agar menjadi destinasi wisata tingkat dunia dan bisa mendongkrak pendapatan daerah setempat. Gubernur Jabar berharap potensi wisata ini bisa menyusul potensi yang sudah ada di Kabupaten Kuningan yang selama ini sudah menjadi lumbung padi di Jawa Barat. (Dian Hardiana/Rayyan/Rinto A Navis)
Copyright © ANTARA 2020