ANTARA - Garuda Indonesia resmi melayani rute penerbangan internasional Manado, Sulawesi Utara - Davao, Filipina pada Jumat 27 September. Pesawat berkapasitas 70 penumpang tersebut terbang dua kali seminggu pada Senin dan Jumat.(Kuntum Riswan/Satrio/Sizuka)
Copyright © ANTARA 2019