(Antara)-Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia, PSI, Grace Natalie, mengeluarkan istilah baru dalam peta politik nasional saat ini ketika dia menuduh ada nasionalis gadungan di Indonesia. Grace menyebut nasionalis gadungan, ancaman terhadap persatuan Indonesia.
Copyright © ANTARA 2019