(Antara)-Marcus Fernaldi Gideon dan Kevin Sanjaya Sukamuljo memenangi pertandingan All Indonesian Final pada final bulutangkis ganda putra nomor perseorangan. Setelah mengalahkan Fajar Alfian, Muhammad Rian Ardianto dengan rubber set 13-21, 21-18 dan 24-22.
Copyright © ANTARA 2018