(Antara)-Wakil Presiden RI Jusuf Kalla pada Selasa 15 Mei memberikan sejumlah catatan agar Asian Games 2018 dapat berjalan baik. Infrastruktur, penyelenggaraan, dan prestasi menjadi tiga indikator utama bagi Indonesia dinyatakan sukses menjadi tuan rumah.
Copyright © ANTARA 2018