(Antara)-Ada 21 rancangan undang-undang yang akan diselesaikan pada masa sidang ketiga 2017-2018. Lembaga legislatif juga akan menyeleksi Calon Anggota Komisi Pengawasan Persaingan Usaha. Selain juga akan merekomendasikan calon-calon duta besar negara sahabat.
Copyright © ANTARA 2018