ANTARA - Menteri Kebudayaan (Menbud) Fadli Zon, Kamis (14/11) di Jakarta, menyatakan, saat ini royalti yang diperoleh musisi tanah air masih sangat rendah dibandingkan dengan negara lain. Royalti yang dikumpulkan Lembaga Manajemen Kolektif Nasional (LMKN) tercatat hanya Rp60 miliar, lebih kecil dibandingkan dengan negara tetangga yang bisa mencapai triliunan rupiah. (Amita Putri Caesaria/Putri Hanifa/Andi Bagasela/Gracia Simanjuntak)
Copyright © ANTARA 2024