Menparekraf beri beasiswa permodalan ke 10 pengusaha muda Sulsel

ANTARA -Sebanyak 10 pengusaha muda di Makassar, Sulawesi Selatan, Rabu (12/7) mendapat beasiswa berupa bantuan permodalan dari Menteri Pariwisata Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno. Beasiswa tersebut diberikan melihat banyaknya pemuda yang ingin memiliki usaha namun terkendala dengan modal.
(Shintia Aryanti Krisna/Chairul Fajri/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)

Copyright © ANTARA 2023