ANTARA -Dalam rangka memperkuat komunikasi strategis, Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhannas) mengunjungi Kantor Perum LKBN Antara di Jakarta pada Selasa (24/1). Gubernur Lemhannas Andi Widjajanto menegaskan bahwa kunjungannya tersebut sebagai langkah untuk mengoordinasikan strategi komunikasi yang bisa dibangun bersama, utamanya dengan ANTARA sebagai kantor berita.
(Putri Hanifa/Gunawan Wibisono/Denno Ramdha Asmara/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)
Copyright © ANTARA 2023