ANTARA - Gurun Ulan Buh di Mongolia Dalam, yang merupakan gurun terbesar kedelapan di China menjadi salah satu lokasi tanaman kentang. Hingga saat ini, 90 persen dari 3.733 hektare lahan kentang yang ditanam di gurun itu sudah dipanen. (XINHUA/Amita Putri Caesaria/Sandy Arizona/Amita Putri Caesaria)
Copyright © ANTARA 2022