Lomba dayung tradisonal, ajang cari bibit PON XXI asal Papua

ANTARA - Polda Papua menggelar lomba dayung tradisional di Pantai Dok II Jayapura, Senin (27/6), sebagai salah satu acara dalam rangka memperingati HUT ke-76 Bhayangkara ke-76. Menurut Kapolda Papua Irjen Pol Mathius D Fakhiri, di samping memiliki nilai budaya, lomba dayung tradisional ini menjadi kesempatan pemerintah daerah mencari atlit-atlit andalan cabang olahraga dayung yang akan bertarung di PON XXI tahun 2024 mendatang.
(Laksa Mahendra/Satrio Giri Marwanto/Rinto A Navis)

Copyright © ANTARA 2022