Akulturasi budaya dalam pawai lampion damar kurung saat Ramadhan

ANTARA - Berbagai cara dilakukan warga untuk memeriahkan hadirnya bulan suci Ramadhan 1443 hijriah. Di Kota Bandung, Jawa Barat, puluhan anak-anak dan remaja berkeliling kampung mengikuti kegiatan pawai lampion damar kurung. Selain sebagai bentuk suka cita, kegiatan yang digelar setiap pekan pertama Ramadhan ini, juga merupakan bagian dari akulturasi budaya Jawa di tanah Pasundan. (Mochammad Mardiansyah Al Afgha/Agha Yuninda Maulana/Risbeyhi)

Copyright © ANTARA 2022