ANTARA - Wakil Presiden RI Ma'ruf Amin menyampaikan pesan rohani kepada seluruh umat Muslim di Tanah Air, yang dalam waktu dekat ini akan menjalankan ibadah puasa Ramadhan 1442 H. Wapres berpesan agar seluruh umat Muslim memperbanyak sedekah dan berbagi sebagaimana Nabi Besar Muhammad SAW.
(Nabila Anisya Charisty/Dudy Yanuwardhana/Gracia Simanjuntak)
Copyright © ANTARA 2021