ANTARA - Peletakan batu pertama (ground breaking) pembangunan Masjid Raya Sheikh Zayed Solo sudah dilakukan pada Sabtu (6/3) dengan melibatkan sejumlah pemangku kebijakan dari Indonesia dan Uni Emirat Arab, termasuk Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas. Masjid yang dibangun mirip dengan Grand Mosque yang ada Abu Dhabi ini, menurut Menteri Agama akan berfungsi sebagai lembaga risalah. (Denik Apriyani/Fahrul Marwansyah/Rinto A Navis)
Copyright © ANTARA 2021