Pemprov Riau berharap 300 hektare hutan adat dapat pengakuan

ANTARA - Hingga kini di Riau masih ada 200-300 hektare hutan adat yang belum mendapat pengukuhan dan pengakuan dari pemerintah. Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Riau sendiri dalam waktu dekat menargetkan Suku Sakai yang berada di Kabupaten Bengkalis akan segera mendapat surat keputusan pengukuhan hutan adat dari Pemerintah Republik Indonesia. (Erfan Setiawan/Rayyan Thalib/Nusantara Mulkan)

Copyright © ANTARA 2021