ANTARA - Indonesia memiliki tantangan lain untuk membentuk herd immunity berupa letak geografis yang berpulau, terpisah oleh laut satu sama lainnya. Tak hanya itu, vaksinasi yang mendahulukan rentang umur 18-59 tahun juga menyisakan tanya, apa kabar untuk para balita dan lansia? Berikut bahasan selengkapnya di segmen akhir 30 Menit Antara bersama Amin Soebandrio. (Ardi Irawan/ Ahmad Faishal Adnan/ Fahmi Faishal/ Agha Yuninda Maulana/ Ardi Irawan) #ingatpesanibu #satgascovid19
Copyright © ANTARA 2020