ANTARA - Pandemi COVID-19 bukanlah akhir dari segalanya dan tidak semuanya harus terpuruk. Buktinya, Suwarjono, pelaku usaha di Kota Kendari malah dengan gagah berani merintis usaha baru. Diberi nama Warkop K19 dan Rumah Makan K19, ia optimistis usaha barunya mampu tumbuh di masa sulit ini. (Saharudin/Dudy Yanuwardhana/Sizuka)
Copyright © ANTARA 2020