LKBN Antara gelar "rapid test" terhadap 41 insan media IDN Times

Lembaga Kantor Berita Nasional (LKBN) Antara mennyelenggarakan rapid test bagi insan pers untuk keenam kalinya Sebanyak 41 insan media IDN Times menjadi peserta dalam penyelenggaraan tes cepat yang berlangsung di Gedung Wisma Antara, Jakarta, Kamis (18/6). (Cahya Sari/Andi Bagasela/Edwar Mukti Laksana)

Copyright © ANTARA 2020