ANTARA - Sebanyak 61 anggota TNI Kodim 0732 Sleman melakukan donor darah di aula Makodim Sleman, Selasa (7/4). Kegiatan donor darah ini dalam rangka jemput bola mengatasi kekurangan persediaan darah selama pandemi COVID-19 di wilayah Kabupaten Sleman. (Imam Prasetyo Nugroho/Agha Yuninda Maulana/Ardi Irawan)
Copyright © ANTARA 2020