ANTARA- Mengurus perizinan yang dulunya memakan waktu yang cukup lama kini melalui berbagai inovasi pelayanan publik yang di terapkan DPMPTSP Kota Banjarmasin, mampu memangkas proses pembuatan perizinan. Selain cepat kini melalui Mahing dan Mantab, masyarakat lebih dimanjakan dengan program pelayanan hari libur dan program antar perizinan tanpa biaya. (Latif Tohir/Chairul Fajri/Saras Krisvianti)
Copyright © ANTARA 2019