ANTARA - Kemarau panjang yang terjadi di Jawa Barat mulai berdampak luas bagi masyarakat. Di Kecamatan Rancaekek, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, para petani terpaksa memanfaatkan air sungai yang telah bercampur limbah pabrik untuk mengairi sawah mereka. Hal tersebut dilakukan untuk menghindari kerugian akibat kekeringan dan gagal panen. (Mardiansyah Al Afghani/Sandy Arizona/Gracia Simanjuntak)
Copyright © ANTARA 2019