Tag: muara

Ratusan warga perbatasan RI-PNG antusias gunakan hak pilih

ANTARA - Ratusan warga perbatasan Republik Indonesia- Papua Nugini, Rabu (14/2) menyalurkan hak pilih di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 01, Kampung ...

BMKG deteksi 22 titik panas di Kaltim

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Stasiun Balikpapan mendeteksi sebanyak 22 titik panas tersebar di Provinsi Kalimantan Timur ...

TPS 01 Perbatasan Skouw RI-PNG siap laksanakan pencoblosan

Tempat Pemungutan Suara (TPS) 01 Perbatasan Skouw RI dan PNG siap melaksanakan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, Rabu (14/2). TPS 01 Perbatasan ...

Kapolres Paser acungi jempol petugas panggul logistik akibat banjir

Kapolres Kabupaten Paser, Kalimantan Timur, AKBP Yusep Dwi Prastiya memberikan acungan jempol bagi petugas pengirim logistik terdiri dari Briptu ...

KPU Sumsel pastikan distribusi logistik pemilu ke TPS selesai pada H-1

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) memastikan pendistribusian logistik pemilu ke seluruh tempat pemungutan suara (TPS) di ...

Menyusuri muara untuk menyambung hak suara di pelosok

Tidak seperti biasanya matahari menampakkan wajahnya dengan begitu tegas, menyinari daratan kecil di ujung muara Sungai Konaweha di Kabupaten Konawe, ...

Dengan gerobak sapi berjuang amankan logistik pemilu di Pesisir Barat

Pendistribusian logistik Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 di wilayah terpencil memiliki tantangan tersendiri yang harus ditaklukan oleh Komisi Pemilihan ...

KIP Pidie, Aceh tuntaskan pendistribusian 7.030 kotak suara Pemilu

Komisi Independen Pemilihan (KIP) Pidie, Aceh telah menuntaskan pendistribusian 7.030 kotak surat suara dari dua tahapan penyaluran untuk 23 ...

PPK mendistribusikan logistik Pemilu menggunakan perahu di Muara Sampara

Petugas pemungutan Kecamatan (PPK) mengangkat logistik Pemilu menggunakan perahu pincara di Desa Muara Sampara, Konawe, Sulawesi Tenggara.

Distribusi logistik pemilu di Jayapura telah dimulai

ANTARA - Penjabat Wali Kota Jayapura Frans Pekey melepas pendistribusian 275 kotak suara Pemilu 2024 untuk 55 Tempat Pemungutan Suara (TPS) di ...

BPBD Bengkulu siagakan tim di TPS rawan banjir saat Pemilu 2024

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Bengkulu menyiagakan tim reaksi cepat (TRC) di tempat pemungutan suara (TPS) rawan banjir di wilayah ...

Museum Mulawarman, narator hidup sejarah dan budaya Kaltim

Di tepian Sungai Mahakam, berdiri kokoh Museum Mulawarman, bangunan bekas Istana Kesultanan Kutai Kartanegara yang menjelma menjadi jendela peradaban ...

Plh Kasatpol PP Jayapura: Pembersihan APK dijadwalkan Senin

Pelaksana Tugas Harian (Plh) Kasatpol PP Kota Jayapura Sefnath Kambuaya menegaskan bahwa pembersihan alat peraga kampanye (APK) di wilayah ...

Tokoh Papua ajak warga perbatasan salurkan hak pilih di Pemilu 2024

Tokoh Papua Stanis Tanfa Chilong mengajak seluruh warga di Perbatasan Skouw RI-PNG untuk menyalurkan hak pilihnya pada pemilihan umum (Pemilu) ...

250 paket logistik pemilu 2024 tiba di Siberut Selatan, Kep. Mentawai

ANTARA - Sebanyak 250 paket logistik pemilu 2024 untuk Kecamatan Siberut Selatan tiba di pelabuhan Muara Siberut pada Sabtu (10/2). Dengan pengawalan ...