Tag: kpu jabar

Polres Tasikmalaya siapkan personel amankan pilkada antisipasi ledakan

Kepolisian Resor Tasikmalaya menyiapkan seribuan personel yang sudah terlatih untuk melakukan pengamanan dalam menghadapi berbagai kemungkinan ...

Anggota DPRD Cianjur yang lama masih bertugas, meski tak terpilih

Sebanyak 50 orang anggota DPRD Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, periode lama, masih menjalankan tugasnya sebagai wakil rakyat sambil menunggu kepastian ...

Suara damai untuk pesta demokrasi dari Kampung Naga

Sore itu, selepas melakukan aktivitas di ladang,  masyarakat adat di Kampung Naga berbondong-bondong mendatangi sebuah balai dari kayu di tengah ...

KPU Jabar edukasi masyakarat adat Kampung Naga tentang pilkada

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jawa Barat, menggelar kegiatan sosialisasi dan mengedukasi masyarakat adat Kampung Naga di Kecamatan Salawu, ...

KPU catat tingkat partisipasi PSU Kabupaten Cianjur capai 88 persen

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, mencatat angka partisipasi pada Pemungutan Suara Ulang (PSU) di Tempat Pemungutan Suara ...

Maskot Pilkada Harimau Sili-Wangi tunjukan kekuatan masyarakat Jabar

Ketua KPU Jawa Barat Ummi Wahyuni menjelaskan bahwa pemilihan maskot untuk Pilkada Jabar yakni dua Harimau bernama Sili dan Wangi, adalah untuk ...

284.624 suara dari Karawang dongkrak kemenangan Komeng jadi DPD

Calon anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI dari Provinsi Jawa Barat, Alfiansyah Komeng meraih suara terbanyak pada Pemilu 2024 di Kabupaten ...

KPU Jabar optimistis pleno Pemilu 2024 diserahkan pada Senin malam

Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jawa Barat Ummi Wahyuni menyatakan optimistis hasil rapat pleno rekapitulasi dan penetapan hasil ...

Alfiansyah "Komeng" ditetapkan jadi pemenang perolehan suara DPD Jabar

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Barat menetapkan calon senator Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI dari Provinsi Jawa Barat Alfiansyah Komeng menjadi ...

KPU Jabar tetapkan Prabowo-Gibran dominasi Jabar dalam Pilpres 2024

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jawa Barat menetapkan pasangan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka mendominasi Jawa Barat dalam Pemilu ...

Sempat tersendat, KPU Jabar siap laporkan hasil rekapitulasi ke pusat

ANTARA - Komisi Pemilihan Umum Provinsi Jawa Barat siap melaporkan hasil rekapitulasi Pemilu 2024 ke KPU RI, Minggu (17/3). Rekapitulasi tersendat ...

KPU RI targetkan rekapitulasi nasional untuk 5 provinsi selesai besok

Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI August Mellaz menargetkan rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara tingkat nasional untuk lima provinsi ...

KPU Jabar tegaskan lambatnya pleno karena banyaknya jumlah tps Bekasi

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Barat menegaskan bahwa lambatnya proses pleno rekapitulasi hasil perhitungan perolehan suara dan penetapan hasil ...

KPU Jabar target pleno penetapan hasil Pemilu 2024 rampung malam ini

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Barat menargetkan rapat pleno penetapan hasil Pemilu 2024 di Jabar rampung hari Minggu malam ini (17/3) dan langsung ...

KPU Jabar: Penetapan hasil Pemilu 2024 tunggu Kabupaten Bekasi rampung

Komisi Pemilihan Umum Provinsi Jawa Barat menyatakan rapat pleno penetapan hasil Pemilu 2024 masih menunggu selesainya proses rekapitulasi ...