Tag: badan anggaran dpr ri

Said Abdullah ajak jaga proses pemilu demi kesatuan-persatuan bangsa

Politikus PDI Perjuangan Said Abdullah mengajak semua pihak untuk menjaga seluruh proses pemilu demi kesatuan dan persatuan bangsa ...

Bahlil: Wings dan Djarum tidak masuk konsorsium Agung Sedayu di IKN

Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia mengonfirmasi kabar yang menyebut Wings Group dan Djarum yang ...

Banggar DPR: Pendanaan IKN harus imbang antara APBN dan investasi

Ketua Badan Anggaran DPR RI Said Abdullah mengingatkan pemerintah bahwa pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) seharusnya memiliki pendanaan yang seimbang ...

Masyarakat Sulut diajak jaga kondusifitas saat mulai tahapan kampanye

Masyarakat Sulawesi Utara(Sulut) diajak menjaga kondusifitas wilayah saat tahapan kampanye pemilihan umum 2024 mulai digelar 28 November ...

Said Abdullah: Duet Ganjar-Mahfud lahirkan "ratu adil"

Ketua DPP PDI Perjuangan Said Abdullah menilai duet bakal pasangan calon presiden/wakil presiden Ganjar Pranowo-Mahfud Md. melahirkan adanya ...

Said Abdullah sebut tak ada jalan instan bagi kader PDI Perjuangan

Ketua DPP PDI Perjuangan Said Abdullah menegaskan tidak ada jalan instan bagi setiap kader partainya terkait penugasan jabatan ...

Said Abdullah harap keluarga-pengikut Gus Dur dukung Ganjar

Ketua DPP PDI Perjuangan Said Abdullah berharap keluarga dan pengikut KH Abdurrahman Wahid (Gus Dur) mendukung bakal calon presiden (capres) Ganjar ...

Said: Pertemuan Puan dan Kaesang jajaki peluang kerja sama politik

Ketua DPP PDI Perjuangan Said Abdullah mengatakan pertemuan antara Puan Maharani dan Kaesang Pangarep, yang diagendakan di Jakarta, Kamis, ...

Said Abdullah sebut Mahfud dan Khofifah layak jadi cawapres Ganjar

Ketua DPP PDI Perjuangan Said Abdullah mengatakan bahwa sosok Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD dan Gubernur Jawa ...

Said: Bisikan Jokowi ke Ganjar bentuk dukungan di Pilpres 2024

Ketua DPP PDI Perjuangan Said Abdullah menilai bisikan Presiden Joko Widodo (Jokowi) terhadap bakal calon presiden (capres) Ganjar Pranowo untuk ...

OIKN: Pengembangan "Smart City" IKN butuh Rp446 miliar pada 2024

Kepala Badan Otorita IKN Bambang Susantono menyebutkan bahwa pengembangan Smart City Nusantara pada 2024 membutuhkan anggaran Rp446 ...

Otorita IKN ajukan usulan Anggaran Belanja Tambahan 2024 Rp3,1 triliun

ANTARA - Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) mengajukan total Anggaran Belanja Tambahan (ABT) 2024 sebesar Rp3,1 triliun kepada Badan Anggaran ...

OIKN: Serah terima lapangan untuk Upacara HUT RI Ke-79 di tahun depan

Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) Bambang Susantono mengungkapkan bahwa serah terima fasilitas dan infrastruktur dari kementerian/lembaga ...

KKP dapat tambahan anggaran 2024 sebesar Rp57,1 miliar

Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono menuturkan Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mendapatkan tambahan anggaran pada 2024 ...

Penyertaan Modal Negara Rp28,16 triliun dialokasikan untuk tiga BUMN

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir menyampaikan bahwa Penyertaan Modal Negara (PMN) senilai Rp28,16 triliun telah dialokasikan ...