(Antara) - Hujan deras yang mengguyur wilayah Kabupaten Bandung sejak Sabtu malam, mengakibatkan tanggul sungai di kecamatan Cilengkrang jebol. Banjir bandangpun terjadi pada Minggu dini hari. Setidaknya musibah ini menelan 3 orang korban jiwa, yang segera dimakamkan pada Minggu siang.
Copyright © ANTARA 2019