(Antara)-Musim kemarau kali ini membuat para petani tembakau di Kabupaten Ngawi bisa menikmati manisnya hasil panen. Karena dengan kualitas daun tembakau yang bagus akibat musim kemarau, sehingga berimbas pada naikknya harga jual, bahan baku rokok ini.
Copyright © ANTARA 2018