(Antara)-Persidangan kasus mega korupsi ktp elektronik dengan terdakwa Setya Novanto telah memasuki tahap pembacaan tuntutan. Pembacaan yang dilakukan oleh jaksa penuntut umum membutuhkan waktu hampir 4 jam, karena berkas tuntutan mencapai 2.415 halaman.
Copyright © ANTARA 2018