(Antara) - Badan Sar Nasional telah meresmikan empat kapal pencari, di kota Ambon. Namun, Basarnas juga masih akan menambahkan armada kapal suplai lagi. Selain juga armada udara berupa helikopter di tahun ini, yang digunakan untuk menunjang operasi pertolongan SAR.
Copyright © ANTARA 2018