ANTARA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mendorong Yayasan BUMN melakukan transformasi untuk merespons isu-isu masa depan, seperti kesehatan ibu-anak dan lingkungan hijau. Hal ini Erick sampaikan saat meluncurkan kembali Yayasan BUMN di Jakarta, Jumat (5/7). (Azhfar Muhammad Robbani/Soni Namura/Gracia Simanjuntak)
Copyright © ANTARA 2024