ANTARA - Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi menjalin dua kesepakatan baru dengan Menteri Luar Negeri Republic of Korea Chung Eui-yong,saat kunjungannya ke Indonesia pada Jumat 25/06. Dua kesepakatan baru itu adalah implementasi kemitraan strategis khusus untuk periode 2021 - 2025 dan Triangular Cooperation sebagai dasar kontribusi bersama kedua negara dalam pembangunan negara berkembang melalui penandatanganan nota kesepahaman.(Nabila Charisty/Soni Namura/Sizuka)
Copyright © ANTARA 2021