ANTARA - Terminal peti kemas Yuanhai Xiamen merupakan terminal peti kemas pertama yang sepenuhnya beroperasi secara otomatis di China. Terletak di Provinsi Fujian, China timur, terminal peti kemas yang dikembangkan oleh China ini mulai beroperasi pada 2011.(XINHUA/Siti Zulaikha/Dudy Yanuwardhana/Sizuka)
Copyright © ANTARA 2021