ANTARA - 'Toko Kantong Plastik', yang akan dibuka untuk umum pada Kamis (21/10), tampak seperti toko bahan makanan khas New York, dengan deretan minuman ringan dan kemasan di rak. Namun, jika dilihat lebih dekat pada kotak sereal, terungkap label seperti nama ironis yang merujuk pada masalah lingkungan yang ditimbulkan oleh produksi dan konsumsi plastik yang tidak bertanggung jawab.(REUTERS/Siti Zulaikha/Satrio Giri/Sizuka)
Copyright © ANTARA 2020