Tag: wisata di turki

Dua tewas, 30 lainnya luka-luka dalam kecelakaan bus wisata di Turki

Sebuah bus wisata menabrak beberapa mobil dan berhenti setelah menabrak tembok di provinsi Mugla bagian barat daya Turki, menyebabkan dua orang tewas ...

Pelaku industri sebut pariwisata Turki rasakan dampak konflik Gaza

Pusat pariwisata utama Turki, Antalya, merasakan dampak dari konflik Israel-Palestina yang sedang berlangsung di Gaza, dan para pelaku industri ...

Berencana liburan musim panas di Turki? Cek panduannya berikut ini

Turki menjadi salah satu destinasi internasional favorit warga Indonesia yang memiliki banyak daya tarik wisata mulai dari bangunan bersejarah, ...

Karavan jadi alternatif liburan di tengah kesulitan ekonomi Turki

ANTARA - Kesulitan ekonomi di Turki tidak membuat warganya berhenti melakukan kegiatan liburan. Banyak warga Turki berkemah di karavan sebagai ...

Wisata halal dahulu, umroh dengan khusuk kemudian

Wisata halal dahulu, ibadah umroh dengan khusuk kemudian, begitu konsep tur plus umroh yang ditawarkan industri perjalanan wisata dan menjadi tren ...

Turki siap sambut wisatawan Eropa yang hindari tagihan musim dingin

Warga Eropa sedang bersiap menghadapi lonjakan tagihan biaya pemanas rumah tangga yang jauh lebih tinggi untuk musim yang akan datang karena negara ...

Pembatasan COVID-19 dilonggarkan, kunjungan wisata ke Turki meningkat

Pemandangan matahari terbenam di Istanbul, Turki, Rabu (13/4/2022). Mulai dilonggarkannya sejumlah pembatasan terkait COVID-19 berdampak pada ...

Turki perkenalkan Karahantepe sebagai proyek warisan Neolitikum

Kementerian Kebudayaan dan Pariwisata Republik Turki bersama Badan Promosi dan Pengembangan Pariwisata Turki (TGA) memperkenalkan Karahantepe sebagai ...

Menlu RI pastikan pemulangan jamaah umrah via Turki secepatnya

Sesuai arahan Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, KBRI Ankara dan KJRI Istanbul memastikan ratusan WNI jamaah umrah yang melalui Turki dapat segera ...

Potensi pariwisata Kabupaten Bogor dipromosikan di Turki

Sekelompok pemuda asal Kabupaten Bogor, Jawa Barat, mempromosikan potensi pariwisata kabupaten tersebut dalam forum Istanbul Youth Summit (IYS) di ...

Pesawat tergelincir keluar landasan di bandar udara ibukota Ukraina

Pesawat tergelincir dari landasan di bandar udara antarbangsa di ibukota Ukraina pada Kamis dan pihak berwenang menutup bandar udara itu selama ...

Turki ajukan kerjasama dengan rusia dalam perangi ISIS

Turki mengajukan kerjasama dengan Moskow untuk memerangi ISIS di Suriah, memberikan kesan bahwa mereka akan membuka pangkalan udara Incirlik untuk ...

Menlu Rusia dan Turki gelar pertemun di Sochi

Menteri Luar Negeri Rusia Sergei Lavrov menemui Menteri Luar Negeri Turki Mevlut Cavusoglu pada Jumat (1/7) untuk pertama kalinya sejak Moskow dan ...

Rusia cabut larangan berwisata ke Turki

Presiden Rusia Vladimir Putin pada Kamis (30/6) secara resmi mencabut larangan berwisata ke Turki setelah memulihkan hubungan dengan Ankara ...

Indonesia kecam serangan bom di Istanbul

Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Luar Negeri mengecam keras serangan teror bom di Istanbul, Turki, Selasa, pukul 08.15 waktu setempat. ...